Epic Fail, Lvl: ITB
Siapa nggak kenal ITB? Sebagai salah satu kampus terbaik di negeri ini, rasa-rasanya pasti pembaca sekalian pada tau lah ya...paling nggak denger namanya doang udah pernah kan?
Bagi penulis yang nggak pernah kuliah di sana, yang paling diinget kalo lagi ngomongin ITB adalah kudanya.
Ojok kuda |
Nggak tau juga sih, kali aja ada siswa SMA yang pengen masuk ITB gara-gara kuda. Dialog sama ortunya bakal absurd banget tuh xp
Anak: Ayah, aku pengen kuliah di ITB
Ayah: Kenapa nak?
Anak: Supaya nanti aku bisa naik kuda tiap hari
Xp
Ok,kembali ke topik. Di salah satu sudut kampus ini, ternyata ada rambu-rambu unik yang isinya adalah larangan bagi pemilk kuda untuk membuang 'limbah' kuda mereka di area tersebut. Dan ironisnya, rambu-rambu ini dilanggar dengan telak karena tepat di belakangnya, terdapat tumpukan limbah biologis kuda. Well done, Indonesian...
Indonesian style, pelanggaran dan rambu larangan yang bersebelahan |
Kalo bukan punya kuda, lalu ini punya siapaaaa? |
Komentar
Posting Komentar
Silahkan memberi kritik, saran, usulan atau respon lain agar blog saya yang masih amatir ini bisa dikembangkan dan menjadi lebih bermanfaat lagi :)
Nuwus . . .